
Kegiatan Achievement Motivation Training (AMT) Pemateri Wakil Dekan FPP UNP "Dr. Yuliana, S.P, M.Si"
Salah satu indikator kesuksesan sebuah sekolah adalah keberhasilan sekolah menghantarkan siswa lulus dengan nilai optimal. Dalam rangka mempersiapkan siswa kelas IX, sukses Ujian (UNBK dan USBK), maka SMK Plus Berbasis Pesabtren BNM Tanjung Mutiara mengadakan beberapa kegiatan untuk mempersiapkan siswa kelas IX, baik secara rohani maupun fisik. Salah satu kegiatannya yakni Achievement Motivation Training (AMT).
Kegiatan ini digagas oleh santri kelas X sebagai salah satu bentuk penugasan mata pelejaran Bimbingan Konseling yang diketuai Muhammad Fathani, Dimana tujuan utama pembelajaran ini adalah agar santri mampu bekerja sama antar anggota kelompok, Dewan Guru, Teman sebaya dan yang pasti bagaimana memepersiapkan serta berkomunikasi dengan Narasumber yang telah dipilih oleh Panitia acara.
Azhari Hidaya S. Sos. I selaku Guru Mata Pelajaran Bimbingan konseling menerangkan bahwa Pembelajaran Bimbingan Konseling tidak hanya terikat bagaimana mengevaluasi karakter masing-masing santri, tapi juga menyiapkan santri mampu berkomunikasi dengan baik yang diukur dari manajemen konflik, time management, membuat perencanaan, hingga eksekusi suatu rencana yang telah dicanangkan sebelumnya sampai kepada pelaporan akhir dari suatu pelaksanaan agenda yang telah dicangangkan, sehingga diharapkan kegiatan ini dapat menumbuh kembangkan potensi para santri baik dari segi mental maupun kreataivitas.
Dilain hal Kegiatan AMT ini sendiri bertujuan untuk memberikan dorongan semangat kepada para santri khususnya kelas XII dalam menghadapi ujian serta menciptakan motivasi dari agar para santri dapat membuat perencanaan jangka pendek tentang apa yang akan dilakuakn setelah tamat nanti. Disamping itu untuk santri kelas X dan Xi diharapakan kegiatan AMT ini dapat meningkatkan motivasi belajar, baik pembelajaran umum maupun pembelajaran pesantren sehingga setiap santri diharapakan dapat berprestasi pada masing-masing bidang yang diminati.
Dr. Yuliana, S.P, M.Si selaku pemateri yang keseharinya berkesibukan sebagai Wakil dekan FPP UNP sekaligus Dosen Tetap UNP menilai bahwa setiap pribadi harus mampu mematahkan hambatan-hambatan dalam diri, karena setiap hambatan tersebut tercipta karena pribadi itu masing. Oleh sebab itu motivasi yang tinggi dan target harus diciptakan dari semula agar setiap pribadi dapat menganalisa startegi bagaimana saja yang perlu dilakukan agar Resolusi yang telah dibuat tadi dapat tercapai. patahkan hambatan tumbuhkan motivasi karena sukses ada ditangan setiap individu itu sendiri bukan dari orang lain.
Kegiatan AMT kali ini juga mengundang para Siswa yang berasal dari SMP/MTs Sederajat dari kecamatan Batang Gasan dan Kecamatan Tanjung Mutiara dimana pada kesempatan ini turut hadir Siswa perwakilan dari MTs N 5 Agam, MTs N Paingan, SMP N 2 Batang Gasan, SMP N 2 Tanjung Mutiara, Dan SMP N 1 Tanjung Mutiara.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) TP. 2021/2022
Mau berkompetensi dibidangnya? tapi juga hafizh alquran, berakhlaqul Kharimah, dan berjiwa enterpreneurship ? Mari daftarkan diri kamu segera di SMK Plus Berbasis Pesantren BNM tanjung
Penyerahan Rapor Penilaian Akhir Semester Ganjil TP. 2020/2021
Proses pembelajaran semester ganjil tahun ajaran 2020/2021 SMK Plus Berbasis Pesantren BNM Tanjung Mutiara telah berakhir, penilaian hasil belajar santri selama satu semester te
SMK Plus Berbasis Pesantren Keluar Sebagai Juara Umum pada BATC2 Politeknik Negeri Padang Tahun 2020
Business Administration Tourism Competition (BATC) 2020, yang digelar seharian Kamis, 19 November 2020 diseleggarakan oleh Politeknik Negeri Padang menghadirkan berbagai Sekolah Menenga
Lowongan Pekerjaan Guru Tata Busana
Dibutuhkan Guru Tata Busana di SMK Plus Berbasis Pesantren BNM Tanjung Mutiara!Kualifikasi: Pria / Wanita Pendidikan minimal D3 Liniear Tata Busana Beragama Islam dan berhijab bagi wan
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) TP. 2020/2021
Mau berkompetensi dibidangnya? tapi juga hafizh alquran, berakhlaqul Kharimah, dan berjiwa enterpreneurship ? Mari daftarkan diri kamu segera di SMK Plus Berbasis Pesantren BNM tanjung
Kunjungan Camat Tanjung Mutiara
Pagi jumat 7 Februari 2020 SMK PLUS Berbasis Pesantren BNM, kedatangan tamu terhormat yakni Bapak Camat Tanjung Mutiara. Kedatangan Bapak Hidayatul Taufid, S.STP di samb
Program Orang Tua Asuh Santri SMK Plus Pesantren BNM tanjung mutiara
AssalamualaikumProgram Orang Tua Asuh Penuhi Kebutuhan Pendidikan Santri SMK Pesantren BNM tanjung mutiara Program Orang tua asuh merupakan inisiatif Yayasan Bina Mandiri Pariama
Kegiatan Bagi Takjil Gratis dan Buka Bersama
Kegiatan Bagi Takjil Gratis dan Buka Bersama Ustadz/ah bersama santri SMK Plus Berbasis Pesantren BNM Tj Mutiara Kegiatan dimulai dengan membuat takjil untuk berbuka serta yang a